Jawaban Soal Matematika Kelas 4 Ayo Mencoba Hal 54 - 55. Pembahasan kali ini adalah tentang Latihan Soal Matematika Kelas 4 pada buku Matematika BSE Kelas 4 Edisi Revisi 2018 halaman 54 dan 55 tentang materi faktorisasi semester 1/ ganjil kurikulum 2013.
Ayo Mencoba
1. Tentukan faktor dari bilangan-bilangan dibawah ini :
a. 25
Jawab : faktor dari 25 adalah 1, 5, 25
Jawab : faktor dari 64 adalah 1, 2, 4, 8, 16, 32, 64
d. 36
Jawab : faktor dari 36 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 9, 12, 18, 36
Jawab : faktor dari 72 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 8, 9, 12, 18, 24, 36, 72
2. Berilah tanda silang pada bilangan yang merupakan faktor dari 80 !
Jawab : faktor dari 80 adalah 1, 2, 4, 5, 8, 10, 16, 20, 40, 803. Tentukan kelipatan dari bilangan-bilangan berikut ini :
a. 7
Kelipatan dari bilangan 7 adalah 7, 14, 21, 28, 35, 42, 49, 56, ...
b. 15
Kelipatan dari bilangan 15 adalah 15, 30, 45, 60, 75, 90, 105, 120, ...
c. 3
Kelipatan dari bilangan 15 adalah 15, 30, 45, 60, 75, 90, 105, 120, ...
d. 20
Kelipatan dari bilangan 20 adalah 20, 40, 60, 80, 100, 120, 140, 160, ...
e. 9
Kelipatan dari bilangan 9 adalah 9, 18, 27, 36, 45, 54, 63, 72, ...
4. Tentukan kelipatan dari bilangan-bilangan berikut ini :
a. Kelipatan 5 yang kurang dari 50
Jadi kelipatan bilangan 5 yang kurang dari 50 adalah 5, 10, 15, 20, 25, 30, 36, 40, 45
b. Kelipatan 13 yang kurang dari 100
Jadi kelipatan bilangan 13 yang kurang dari 100 adalah 13, 26, 39, 52, 65, 78, 91
c. Kelipatan 3 yang ada diantara 16 dan 70
Jadi kelipatan bilangan 3 yang ada antara 16 dan 70 adalah 18, 21, 24, 27, 30, 33, 36, 39, 42, 45, 48, 51, 54, 57, 60, 63, 66, 69
d. Kelipatan 25 yang ada diantara 27 dan 120
Jadi kelipatan bilangan 25 yang ada antara 27 dan 120 adalah 50, 75, 100
e. Kelipatan 9 yang ada diantara 20 dan 115
Jadi kelipatan bilangan 9 yang ada antara 20 dan 115 adalah 27, 36, 45, 54, 63, 72, 81, 90, 99, 108
5. Beri tanda silang (x) pada bilangan yang merupakan kelipatan dari 8!
Demikianlah postingan kunci jawaban matematika kelas 4 tentang Ayo Mencoba halaman 54-55 pada buku BSE MTK kelas 4 edisi revisi 2018 semoga bermanfaat dan bisa dipergunakan sebagaimana mestinya. Sekian dan terimakasih. Mohon maaf, selamat belajar dan semoga sukses.
Post a Comment for "Jawaban Soal Matematika Kelas 4 Ayo Mencoba Hal 54 - 55"