Soal PAS Kelas 5 Tema 3 Semester 1 + Kunci Jawaban Th. 2021

Soalbagus.com - Soal Penilaian Akhir Semester Kelas V SD/ MI Tematik Tema 3 Semester Ganjil dan Jawaban Kurikulum 2013 Edisi Revisi. Soal ini terdiri dari soal pilihan ganda, isian dan essay untuk berlatih tahun 2020.

Soal PAS Kelas 5 Tema 3 Semester 1 + Kunci Jawaban Th. 2021 terdiri dari pembahasan subtema-subtema yaitu : subtema Bagaimana Tubuh Mengolah Makanan ?, Subtema 2 Pentingnya Makanan Sehat bagi Tubuh, Subtema 3 Pentingnya Menjaga Asupan Makanan Sehat.
Download Soal PAS/ UAS Kelas 5 Tema 3 dan Jawaban Semester 1 Th. 2019 Kurikulum 2013 Revisi 2017, Hots, PG, Isian, Edit, Tanpa Iklan, Tdk muter muter. 2019 - 2020

Pada Latihan PAS/ UAS Kelas 5 Tema 3 Semester 1 ini soalnya dijadikan 3 bagian yang disesuaikan dengan subtema pada tema 3. Maksud soalbagus menyajikan soal seperti ini diharapkan siswa lebih bisa menguasi penyelesaian soal, karena Soal PAS itu sendiri merpakan gabungan dari subtema yang ada.

Berikut beberapa soal sebagai gambaran saja, adapun lengkapnya silahkan nanti di download saja.

Subtema 1
1. Makan sehat baik untuk tubuh kita. Tubuh manusia mengolah makanan menjadi ... yang bermanfaat bagi kesehatan dan pertumbuhan tubuh. ( Nutrisi )

2. Upaya untuk mempromosikan sesuatu kepada pembaca disebut ... ( Iklan )
3. Kelompok hewan mamalia yang biasa memakan dua kali dan dikenal dengan hewan biak disebut ... ( Ruminansi )

Subtema 2
1. Jenis iklan yang terdiri dari gambar yang bisa bergerak dan ada suaranya adalah ... ( Media elektronik )

2. Tari Jaipong berasal dari daerah ... ( Jawa Barat )
3. Kebiasaan yang mengikat masyarakat dan berlangsung dalam jangka waktu cukup lama disebut ...
( Adat istiadat )

Subtema 3

1. Salah satu ciri makhluk hidup adalah ... ( memerlukan makanan )
2. Daerah penghasil batik di Jawa Tengah adalah ... ( Pekalongan )

Sebelum mendownload soalnya berikut direkomendasikan :

Soal Soal PAS/ UAS Kelas V Semester 1 Kurikulum 2013

Soal PAS Kelas 5 Tema 1 Semester 1
Soal PAS Kelas 5 Tema 2 Semester 1
Soal PAS Kelas 5 Tema 3 Semester 1
Soal PAS Kelas 5 Tema 4 Semester 1
Soal PAS Kelas 5 Tema 5 Semester 1
Soal Penilaian Harian Kelas 5 Tema 3 Semester 1 Revisi 2017
Soal Penilaian Harian Kelas 5 Tema 4 Semester 1 Revisi 2017
Soal Penilaian Harian Kelas 5 Tema 5 Semester 1 Revisi 2017

Selanjutnya silahkan di download saja berkas soalnya, sehingga lebih mudah dan lebih gampang untuk dipelajari.

Berikut adalah linknya : Link 1 | Link 2 | Link 3

Update Desember 2021
video untuk soal pilihan ganda dan kunci jawaban klik : https://youtu.be/zn6jZopHOwA

Berikut adalah kunci jawaban soal essay yang di video channel soalbagus, yaitu :

B. Uraian 
  1. Kenduri pada adat suku Jawa, misalnya acara syukuran setelah kelahiran anak (bisa alternative jawaban lain)
  2. Budi berasal dari suku Jawa dan Meli dari suku Batak (bisa alternative jawaban lain)
  3. Hilangnya tenggang rasa dan toleransi dalam bermasyarakat
  4. Iklan elektronik yaitu iklan yang penyebarannya melalui media elektronik seperti TV, radio.
  5. Menyinggung produk lain (bisa alternative jawaban lain)
  6. Acara Ngaben pada masyarakat Bali yang beragama Hindu (bisa alternative jawaban lain)
  7. Masyarakat lereng Merapi memanfaatkan kawasan Merapi sebagai obyek wisata (bisa alternative jawaban lain)
  8. Terjadinya pertengkaran
  9. Proses  pencernaan makanan pada manusia : 
  • Proses memasukkan makanan ke mulut.
  • Proses mengunyah makanan dengan menggunakan gigi.
  • Proses menelan makanan di kerongkongan.
  • Proses pemecahan makanan dari zat yang kompleks menjadi molekul–molekul yang lebih sederhana dengan bantuan enzim yang ada di lambung.
  • Proses  penyerapan sari-sari makanan yang terjadi di usus halus.
  • Proses  pengeluaran sisa-sisa makanan yang sudah tidak diperlukan oleh tubuh melalui organ anus.Membuat cairan oralit
10. Membuat cairan oralit

Demikianlah update terkini dari Soalbagus.com, yaitu tentang Soal Lat. PAS/ UAS Tematik Kelas 5 Tema 3 Smt 1 Th. 2021 diatas, semoga bermanfaat untuk anak anak Indonesia.

Sekian dan terimakasih.

Post a Comment for "Soal PAS Kelas 5 Tema 3 Semester 1 + Kunci Jawaban Th. 2021"